Casing untuk komputer berprocessor s/d 2 (P II) adalah
model AT. Setelah perubahan tingkatan menjadi P III dan IV
maka casing menyesuaikan powernya dengan menambah
fasilitas dan daya serta design maka menjadi ATX. Perbedaan
pada kedua jenis casing ini adalah pada output power dan jenis
soket untuk menunjang MB yang ada.
Informatika Pertanian Volume 14, 2005
828
Pada beberapa casing yang ada di pasar, penampilan bentuk
sangat banyak variasinya, sehingga menarik bagi pembeli.
Tetapi yang paling penting diperhatikan dalam memilih casing
adalah kekuatan pada power dan jumlah kipas sebagai
pendingin/fan.
Pada saat ini trend casing yang ada di pasar kembali pada
model desktop lagi, dengan variasi lampu dan socket USB yang
dirancang di bagian depan. Penampilan tersebut sangat
menarik dan merupakan bagian dari strategi para produsen
komputer, dengan harga sekitar 300 ribu rupiah.
Pertimbangan sebelum membeli casing :
1. Power supplynya memiliki output berapa Watts
2. Banyaknya kabel output untuk keperluan pendingin dan
jumlah kipas/fan yang terpasang
3. Bentuk dan beberapa animasi/pernak-perniknya.
No comments:
Post a Comment